HUBUNGAN KONSEP DIRI DAN KECERDASAN EMOSI DENGAN MOTIVASI BELAJAR
Peneliti mengangkat permasalahan motivasi belajar guru pendidikan agama Buddha yang peneliti anggap masih rendah sehingga permasalahannya yaitu apakah ada hubungan yang signifikan antara konsep diri dan kecerdasan emosi dengan motivasi belajar pada guru-guru pendidikan agama Buddha di kota Medan. Be...
Saved in:
Published in: | Analitika (Online) Vol. 4; no. 1; pp. 38 - 42 |
---|---|
Main Authors: | , |
Format: | Journal Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas Medan Area
01-08-2017
|
Subjects: | |
Online Access: | Get full text |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Peneliti mengangkat permasalahan motivasi belajar guru pendidikan agama Buddha yang peneliti anggap masih rendah sehingga permasalahannya yaitu apakah ada hubungan yang signifikan antara konsep diri dan kecerdasan emosi dengan motivasi belajar pada guru-guru pendidikan agama Buddha di kota Medan. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh kesimpulan bahwa terdapat hubungan positif yang sangat signifikan antara konsep diri dan kecerdasan emosi dengan motivasi belajar (koefisien Freg = 128.672 dimana p < 0,05). Bobot sumbangan dari variabel konseo diri dan kecerdasan emosi terhadap variabel motivasi belajar adalah sebesar 81,9 %. |
---|---|
ISSN: | 2085-6601 2502-4590 |