Penerapan Teknologi Tepat Guna pada Kolam Terpal Ikan Nila Intensif dengan Pengontrol Suhu dan PH Air di Kelurahan Bulak Banteng Kecamatan Kenjeran Surabaya

 Usaha budidaya yang banyak diminati oleh masyarakat Indonesia karena kebutuhan konsumsi ikan nila yang sangat meningkat. Pemeliharaan ikan nila harus memperhatikan kualitas air (pH, suhu, kekeruhan air, kadar garam dan oksigen terlarut (DO)) dan pemberian pakan yang masih diberikan secara manual. M...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Published in:Society Vol. 2; no. 1; pp. 82 - 88
Main Authors: Kukuh Setyadjit, Kukuh Setyadjit, Ahmad Ridho'i
Format: Journal Article
Language:English
Published: 13-10-2021
Online Access:Get full text
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Abstract  Usaha budidaya yang banyak diminati oleh masyarakat Indonesia karena kebutuhan konsumsi ikan nila yang sangat meningkat. Pemeliharaan ikan nila harus memperhatikan kualitas air (pH, suhu, kekeruhan air, kadar garam dan oksigen terlarut (DO)) dan pemberian pakan yang masih diberikan secara manual. Maka dibuatlah kolam ikan yang dapat mengkontrol kualitas air berdasarkan berdasarkan pH, suhu dan kekeruhan air serta pemberian pakan secara otomatis berdasarkan waktu. Penelitian ini menggunakan sensor pH untuk mendeteksi nilai pH, sensor suhu  untuk mengukur nilai suhu, sensor kekeruhan untuk mengukur nilai NTU (Nephelometric Turbidity Unit), sensor ultrasonik sebagai pengukur ketinggian air pada kolam ikan dan motor servo sebagai penggerak pemberian pakan secara otomatis. pengamatan hasil kerja keseluruhan alat yang dilakukan mendapatkan hasil kontrol pada kolam ikan yang bekerja sesuai perintah, pembacaan pada sensor ph menghasilkan nilai pengukuran kebenaran sebesar 97,5%, sensor suhu  menghasilkan nilai pengukuran kebenaran sebesar 97,09%, sensor kekeruhan menghasilkan nilai pengukur kebenaran sebesar 83,39% dan ultrasonik menghasilkan nilai pengukuran kebenaran sebesar 99,46%. Berdasarkan data yang telah didapat bahwa alat dapat berjalan dengan baik dan normal, sehingga  sesuai dengan perancangan yang telah dibuat. Dari hasil Penelitian ini bisa diterapkan Pengabdian Kepada Masyarakat Khususnya Peternak ikan nila yang tidak mempunyai lahan luas dapat menggunakan bak dari terpal yang ukurannya relatif kecil , sehingga bisa peningkatan penghasilan bagi masyarakat.
AbstractList  Usaha budidaya yang banyak diminati oleh masyarakat Indonesia karena kebutuhan konsumsi ikan nila yang sangat meningkat. Pemeliharaan ikan nila harus memperhatikan kualitas air (pH, suhu, kekeruhan air, kadar garam dan oksigen terlarut (DO)) dan pemberian pakan yang masih diberikan secara manual. Maka dibuatlah kolam ikan yang dapat mengkontrol kualitas air berdasarkan berdasarkan pH, suhu dan kekeruhan air serta pemberian pakan secara otomatis berdasarkan waktu. Penelitian ini menggunakan sensor pH untuk mendeteksi nilai pH, sensor suhu  untuk mengukur nilai suhu, sensor kekeruhan untuk mengukur nilai NTU (Nephelometric Turbidity Unit), sensor ultrasonik sebagai pengukur ketinggian air pada kolam ikan dan motor servo sebagai penggerak pemberian pakan secara otomatis. pengamatan hasil kerja keseluruhan alat yang dilakukan mendapatkan hasil kontrol pada kolam ikan yang bekerja sesuai perintah, pembacaan pada sensor ph menghasilkan nilai pengukuran kebenaran sebesar 97,5%, sensor suhu  menghasilkan nilai pengukuran kebenaran sebesar 97,09%, sensor kekeruhan menghasilkan nilai pengukur kebenaran sebesar 83,39% dan ultrasonik menghasilkan nilai pengukuran kebenaran sebesar 99,46%. Berdasarkan data yang telah didapat bahwa alat dapat berjalan dengan baik dan normal, sehingga  sesuai dengan perancangan yang telah dibuat. Dari hasil Penelitian ini bisa diterapkan Pengabdian Kepada Masyarakat Khususnya Peternak ikan nila yang tidak mempunyai lahan luas dapat menggunakan bak dari terpal yang ukurannya relatif kecil , sehingga bisa peningkatan penghasilan bagi masyarakat.
Author Kukuh Setyadjit, Kukuh Setyadjit
Ahmad Ridho'i
Author_xml – sequence: 1
  givenname: Kukuh Setyadjit
  surname: Kukuh Setyadjit
  fullname: Kukuh Setyadjit, Kukuh Setyadjit
– sequence: 2
  surname: Ahmad Ridho'i
  fullname: Ahmad Ridho'i
BookMark eNo9kNFOwjAUhhuDiYg8gHd9gWHXrmt3CUSBQNRE7pezrRuF0i7dZsK7-LAWNV6dP1_Of3Ly3aORdVYh9BiTGROS0KfOlVr1l9kn1fEslukNGlOR8CjhlI_-cyrv0LTrjoQQxmImKBmjr3dllYcWLN6rk3XGNTqkFnq8GizgFirAW2fgHKhvweDNKey-agN4Y3tlO13jStkmwHCqcbb3zuCP4TDg6srWeK49rjTeKjN4OAS2GAyc8AKu9SbwEs7QB75V9hh-saHtoYALPKDbGkynpn9zgvYvz_vlOtq9rTbL-S4qJU8jTmXBVE1kUiVCyYymwUlWM5qkglRSEFIXRBAeJxXjWU0FJwJilVFeCAlJxiYo_j1betd1XtV56_UZ_CWPSf4jOP8TnF8F50Ew-wbuv3MX
ContentType Journal Article
DBID AAYXX
CITATION
DOI 10.37802/society.v2i1.186
DatabaseName CrossRef
DatabaseTitle CrossRef
DatabaseTitleList CrossRef
DeliveryMethod fulltext_linktorsrc
EISSN 2745-4525
EndPage 88
ExternalDocumentID 10_37802_society_v2i1_186
GroupedDBID AAYXX
CITATION
GROUPED_DOAJ
ID FETCH-LOGICAL-c856-528b3ef084d47e89267809f324670d8700fb070514d359f27507a1e925b78a493
ISSN 2745-4568
IngestDate Thu Nov 21 22:34:38 EST 2024
IsDoiOpenAccess false
IsOpenAccess true
IsPeerReviewed false
IsScholarly true
Issue 1
Language English
LinkModel OpenURL
MergedId FETCHMERGED-LOGICAL-c856-528b3ef084d47e89267809f324670d8700fb070514d359f27507a1e925b78a493
OpenAccessLink https://e-journals.dinamika.ac.id/society/article/download/186/127
PageCount 7
ParticipantIDs crossref_primary_10_37802_society_v2i1_186
PublicationCentury 2000
PublicationDate 2021-10-13
PublicationDateYYYYMMDD 2021-10-13
PublicationDate_xml – month: 10
  year: 2021
  text: 2021-10-13
  day: 13
PublicationDecade 2020
PublicationTitle Society
PublicationYear 2021
SSID ssj0003313720
Score 2.2130167
Snippet  Usaha budidaya yang banyak diminati oleh masyarakat Indonesia karena kebutuhan konsumsi ikan nila yang sangat meningkat. Pemeliharaan ikan nila harus...
SourceID crossref
SourceType Aggregation Database
StartPage 82
Title Penerapan Teknologi Tepat Guna pada Kolam Terpal Ikan Nila Intensif dengan Pengontrol Suhu dan PH Air di Kelurahan Bulak Banteng Kecamatan Kenjeran Surabaya
Volume 2
hasFullText 1
inHoldings 1
isFullTextHit
isPrint
link http://sdu.summon.serialssolutions.com/2.0.0/link/0/eLvHCXMwtZ1fb9MwEMCtbrzwgkCAgDF0D_CClZHmT-08DiiqNGlCrA-8RU5sr1m3rOoapH0XPuzu7CSNypDYAy9pdIpOSe7Xu7Nj3zH2PkpMWJShxGFJFgcJZrjoB4tJYLUoSxnaVBia75ididOf8us0mY5GXQfCrey_WhplaGvaOfsAa_dKUYDnaHM8otXx-E92_-7qSON_nM_N0k2aV3i2UhukoVZ8pbTiJzievULpekWVNpZ47Wl1qXi7nN1y9EXn5Bzxp13JftYsGq5JNuPH1Zrrip-Yy4a2WddUwlst-WeyUX2O8lJhGoxydOIXeC_oQBpaOXCrhplwu1x0-ylp2SzQc21ulb6oXGTYEfVoLq6U5j8qvbj-EIlqOG0RuXVzftep9244Gk4DzN688zVDmd8J3bnn6A8Kvav1PYu6oC3vCwexkK6-7I1_oqNfUTU-Gt9XensnJPYLFXGI5JTkrYqcVOSoYo89itC1JYNBPMX-OB5T2x_qaNg9n_-U7rR82r2RQTI0yGrmT9mTdjgCx56jZ2xk6ufsd88Q9AyBYwiIISCGwDEEniEghoAYgo4h8AzBliEghkCTbAbIEOgKeobAMQQtQ9AzBB1D0DH0gs2_TedfZkHbxSMoZToJ0kgWsbGhTHQijMwizI7CzGIePxGhxmgR2gLDDubtOk4zS-0GhBqbLEoLIVWSxS_Zfn1dm1cMCmUzqi4lrE6TQhmVqjiUZhxh2muUFa_Zx-5t5itfqyX_qwHfPOTiA_Z4y_Bbtr9ZN-aQ7d3o5p2z_x2PmJDB
link.rule.ids 315,782,786,866,27934,27935
linkProvider Directory of Open Access Journals
openUrl ctx_ver=Z39.88-2004&ctx_enc=info%3Aofi%2Fenc%3AUTF-8&rfr_id=info%3Asid%2Fsummon.serialssolutions.com&rft_val_fmt=info%3Aofi%2Ffmt%3Akev%3Amtx%3Ajournal&rft.genre=article&rft.atitle=Penerapan+Teknologi+Tepat+Guna+pada+Kolam+Terpal+Ikan+Nila+Intensif+dengan+Pengontrol+Suhu+dan+PH+Air+di+Kelurahan+Bulak+Banteng+Kecamatan+Kenjeran+Surabaya&rft.jtitle=Society&rft.au=Kukuh+Setyadjit%2C+Kukuh+Setyadjit&rft.au=Ahmad+Ridho%27i&rft.date=2021-10-13&rft.issn=2745-4568&rft.eissn=2745-4525&rft.volume=2&rft.issue=1&rft.spage=82&rft.epage=88&rft_id=info:doi/10.37802%2Fsociety.v2i1.186&rft.externalDBID=n%2Fa&rft.externalDocID=10_37802_society_v2i1_186
thumbnail_l http://covers-cdn.summon.serialssolutions.com/index.aspx?isbn=/lc.gif&issn=2745-4568&client=summon
thumbnail_m http://covers-cdn.summon.serialssolutions.com/index.aspx?isbn=/mc.gif&issn=2745-4568&client=summon
thumbnail_s http://covers-cdn.summon.serialssolutions.com/index.aspx?isbn=/sc.gif&issn=2745-4568&client=summon